Waktu telah cepat berlalu
Rasa ini tetap tak berubah
Terbayang selalu tentang dirimu
Dan indah masalalu
Masihkah ada kesempatan
Tuk sekali lagi perjumpaan
Ada hal yang ingin ku ucapkan
Ku masih mencintaimu
Semoga kau bahagia dengan dirinya
Ku mendoakan yang terbaik
Maafkan jika aku pernah salah
Aku masih mencintaimu
Kau masih ada dihati
Meski jarak raga kita telah jauh
Kusimpan semua kenangan indah
Agar selalu mengingatmu
Semoga kau bahagia dengan dirinya
Ku mendoakan yang terbaik
Maafkan jika aku pernah salah
Aku masih mencintaimu
Ku buat lagu ini untuk dirimu
Meski ku tau tak kan mungkin
Mengubah takdir yang sudah terjadi
Aku masih mencintaimu
Aku masih mencintaimu
Aku masih mencintaimu